• SD DJAMA'ATUL ICHWAN PROGRAM UTAMA
  • ISLAMI, CERDAS, CERIA

DIGITALISASI

Kata ‘digitalisasi’ adalah satu kata yang tak mungkin lepas dari pembahasan dunia industri dan informasi di abad ke-21 ini. Berbagai bentuk digitalisasi terus digenjot, dalam rangka memudahkan semua proses yang berjalan. Digitalisasi adalah sebuah proses yang krusial, dan wajib dilakukan setiap jenis Kata ‘digitalisasi’ adalah satu kata yang tak mungkin lepas dari pembahasan dunia industri dan informasi di abad ke-21 ini. Berbagai bentuk digitalisasi terus digenjot, dalam rangka memudahkan semua proses yang berjalan. Digitalisasi adalah sebuah proses yang krusial, dan wajib dilakukan setiap jenis bisnis jika ingin terus berkembang.

Digitalisasi juga mengarah ke semua bidang kehidupan. Tak luput juga dalam bidang pendidikan yang ada di dunia. Masa pendemi Covid 19 menjadi momen pemantik dalam kemajuan digitalisasi dalam dunia pendidikan. Guru, Murid dan Wali Murid dipaksa untuk belajar bersama mengenai digitalisasi. Guru mengajar menggunakan aplikasi zoom, murid belajar menerima pembelajaran dari modul digital yang diberikan oleh guru, tak lupa juga wali murid yang menerima informasi melalui media digital.

Dampak dari Digitalisasi Pendidikan

1. Memperbanyak inovasi

Digitalisasi pendidikan seperti pembelajaran online memberi ruang bagi para siswa untuk mencari tahu lebih melalui platform-platform yang disediakan, berpikir kritis, dan merancang berbagai gagasan. Dampak dari hal tersebut yaitu meningkatkan inventor muda yang nantinya memiliki ide kreatif baik dalam bidang teknologi industri maupun bidang lainnya.

2. Daya saing global meningkat

Batasan regional tidak lagi menjadi masalah, sehingga muncul persaingan ketat antara para ahli, para profesional, dan para peneliti di seluruh dunia. Negara Indonesia sangat memerlukan adanya digitalisasi untuk meningkatkan daya saing para pelajar dan profesional di kalangan rakyatnya. Hal ini diperlukan di berbagai bidang agar dapat menambah pengetahuan dan keahlian rakyat Indonesia

SD DJI PROGRAM UTAMA

SD DJI Program Utama siap meuju sekolah digital beberapa program pasca pendemi bermunculan untuk mensukseskan tujuan tersebut.

Salah satu programnya adalah "Literasi digital"

Ananda Kelas 4,5,6 akan membawa laptop untuk belajar membuat karya digital,mencari refrensi informasi keilmuan dengan pendampingan oleh guru. hal ini diharapkan bisa menambah kemanpuan anak dalam memanfaatkan teknologi dengan baik, tepat dan bertanggung jawab.

 

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
My Activity 1 Semester Tahun 2025

My Activity 1 Semester Tahun 2025   Alhamdulillah selama satu semester tahun ajaran 2025, SD Djama’atul Ichwan Program Utama telah melaksanakan berbagai kegiatan pembelajar

25/12/2025 15:28 - Oleh Administrator - Dilihat 27 kali
Kegiatan Perjusab di Kun Gerit

Alhamdulillah, kegiatan Perkemahan Jumat–Sabtu (Perjusab) yang dilaksanakan di Kun Gerit pada Jum'at dan Sabtu, 12 - 13 Desember 2025 telah berjalan dengan lancar dan penuh makna.

16/12/2025 20:10 - Oleh Administrator - Dilihat 29 kali
GOES TO SOLO SAFARI

Hari ini Rabu, 10 Desember 2025 siswa-siswi SD Djama’atul Ichwan Program Utama mengikuti kegiatan “Goes to Solo Safari”, sebuah pengalaman belajar luar ruang yang dira

10/12/2025 12:16 - Oleh Administrator - Dilihat 35 kali
Kejuaraan Pencak Silat Championship Raden Mas Said VI Se Jawa–Bali Tingkat Nasional.

Atlet-atlet kecil SD Djama’atul Ichwan Program Utama kembali menunjukkan kemampuan terbaiknya pada Kejuaraan Pencak Silat Championship Raden Mas Said VI Se Jawa–Bali Tingkat

28/11/2025 20:36 - Oleh Administrator - Dilihat 75 kali
Semangat Hari Santri di Sekolah Kami

Hari Rabu, 22 Oktober 2025, udara pagi terasa sejuk di halaman SD Djama’atul Ichwan Program Utama. Matahari baru naik, tapi suasana sudah ramai oleh suara tawa dan semangat para s

28/10/2025 11:35 - Oleh Administrator - Dilihat 82 kali
DAY AT DE TJOLOMADOE

Kegiatan outbound adalah adalah kegiatan yang sangat menyenangkan dan menggemberikan, outbound adalah kegiatan diluar sekolah yang sangat dinanti-nanti oleh semua warga sekolah. pada ke

23/06/2025 11:00 - Oleh Administrator - Dilihat 109 kali
GELAR KARYA AKHIRUSSANAH TAHUN AJARAN 2024/2025

Minggu, (22/06/2025) adalah hari yang sangat bersejarah bagi kelas 6 angkatan ke 7 SD Djama'atul Ichwan Program Utama. pada hari itu mereka secara resmi dan secara simbolis telah dinyat

23/06/2025 10:44 - Oleh Administrator - Dilihat 118 kali
"TESTIMONI" APAKA KATA MEREKA TENTANG SD DJI PROGRAM UTAMA

Sekolah Berkarakter & Religius

26/05/2025 08:09 - Oleh Administrator - Dilihat 183 kali
"TESTIMONI" APA KATA MEREKA TENTANG SD DJI PROGRAM UTAMA

Sekolah berkarakter & Religius

26/05/2025 08:06 - Oleh Administrator - Dilihat 159 kali
SUKSES KHOTMIL QUR'AN KE-VIII TAHUN 3035

Sebanyak 26 Siswa-siswi mengikuti Wisuda Tahfidz dan Khotmil Qur'an Angkatan ke-VIII SD Dji Program Utama Tahun Ajaran 2024/2025. Wisuda tahfidz dan khotmil Qur'an merupakan agenda tahu

19/05/2025 07:43 - Oleh Administrator - Dilihat 140 kali