
PPDB TAHUN AJARAN 2023/2024
Pendataan Calon Peserta Didik Baru SD Djama'atul Ichwan Program Utama Surakarta Tahun Pelajaran 2023/2024 telah dibuka mulai tanggal 19 September - 31 Desember 2022.
Kami melayani dengan One Day Service setiap hari senin - sabtu (pada jam kerja) dengan kuota terbatas.
SD Djama'atul Ichwan Program Utama adalah sekolah dengan sistem full day yang didalamnya tidak hanya mengajarkan ta'lim tetapi juga tarbiyah. Dengan agama islam sebagai dasar pondasi untuk membentuk karakter yang islami sesuai dengan ajaran Al Qur'an dan sunnah dan juga ilmu eksak agar para siswa mampu bersaing dengan siswa dari sekolah lain sehingga anak-anak cerdas dalam hal apapun baik dari segi agama dan pengetahuan umum. Guru-guru yang ramah dan selalu dekat dengan siswa agar siswa dapat belajar dengan ceria.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SELAMAT DAN SUKSES LATIHAN SUMATIF AKHIR JENJANG (LPSAJ)
Latihan sumatif akhir jenjang adalah tahap untuk siswa kelas 6 sekolah dasar melewati tahap penilaian akhir, latihan ini diharapkan dapat mendongkrak semangat belajar siswa dan juga ter
SELAMAT DAN SUKSES LATIHAN SUMATIF AKHIR JENJANG (LPSAJ)
Latihan sumatif akhir jenjang adalah tahap untuk siswa kelas 6 sekolah dasar melewati tahap penilaian akhir, latihan ini diharapkan dapat mendongkrak semangat belajar siswa dan juga ter
HASIL AKREDITASI "A" BAN-PDM 2024
Pada penghujung tahun 2024, kabar baik diterima SD Djama'atul Ichwan Program Utama. pasalnya SD DJi Program Utama berhasil mendapat nilai Akreditasi "A" BAN-PDM yang visitasinya dilaksa
HASIL AKREDITASI "A" BAN-PDM 2024
Pada penghujung tahun 2024, kabar baik diterima SD Djama'atul Ichwan Program Utama. pasalnya SD DJi Program Utama berhasil mendapat nilai Akreditasi "A" BAN-PDM yang visitasinya dilaksa
HGN 25 NOVEMBER 2024
"Guru HEbat, Indonesia Kuat"Dengan mengucap syukur Alhamdulillah, kita panjatkan rasa syukur ini kehadirat Allah Swt. dihari yang sangat istimewa ini (Hari Guru), kami ungkapkan rasa ci
PERINGATAN HARI BATIK NASIONAL
PERINGATAN HARI BATIK 2 OKTOBER 2024
SOSIALISASI DAN KAMPANYE ANTI BULLYING
SD Dji Pu galakkan Kampanye dan sosialisasi anti bullying untuk seluruh warga sekolah, baik siswa-siswi, guru dan karyawan. sekolah sangat menolak adanya bullying dilingkungan belajar S
Qhotmil Qur,an Angkatan ke 5 SD Djama'atul Ichwan Program Utama
Agenda Qhotmil Quran adalah kegiatan yang bertujuan untuk memotivasi dan mengapresiasi anak-anak yang belajar dan berjuang untuk menghafalkan al quran Alhamdulilah dengan adan
Pesantren Killat Ekslusif
Ust. Agus Wibowo +62 857-2500-2656 Ust. Rozaq Darmawan +62857-2532-1313 Atau langsung klik pendaftaran melalui link berikut ini ya
INFORMASI PTS II
BismillahirrohmanirrohimAssalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Dengan ini kami sampaikan untuk Informasi dan jadwal Penilaian Akhir Semester (PTS II)Informasi: https://